Better experience in portrait mode.

8 Recommendations for Anime about Self-Development, Full of Motivation - Learn to Grow into the Best Version of Yourself

kapanlagi
8 Recommendations for Anime about Self-Development, Full of Motivation - Learn to Grow into the Best Version of Yourself Anime about Self-Development (credit: imdb.com)

Kapanlagi.com - Anime has various interesting genres, but one of the most inspiring ones is anime about self-development. The stories in these anime bring viewers on a journey of their characters in facing challenges, overcoming obstacles, and growing into the best version of themselves.

From intense physical training to deep emotional struggles, these anime about self-development offer valuable lessons about perseverance, courage, and resilience. Thus, these anime not only entertain but also inspire viewers to continue growing and achieving their dreams.

So, what are these anime? Here are some anime recommendations about self-development that are full of motivation and worth not to be missed. Let's check it out, KLovers.

1. BARAKAMON

Rating 8.3 Myanimelist
Judul lain Barakamon
Episode 12 episode
Durasi 22 minutes
Tayang Crunchyroll, Netflix

Anime about personal development, there is an anime titled BARAKAMON. This anime tells the story of Seishuu Handa, a talented young calligrapher who is also narcissistic, who loses his composure when his work is criticized as unoriginal.

As punishment, his father sends him to the Goto Islands to reflect. In this peaceful rural environment, Seishuu is constantly disturbed by the unique villagers. Trapped in this situation, Seishuu actually learns more about life and himself.

2. VIOLET EVERGARDEN

Rating 8.6 Myanimelist
Judul lain Violet Evergarden
Episode 13 episode
Durasi 24 menit
Tayang Crunchyroll

Anime about self-development also has an anime titled VIOLET EVERGARDEN. This anime tells the story of a great war that ends after four years of conflict between two continents, Telesis. One of the victims of the war is Violet Evergarden, a girl who is trapped in battle and badly injured.

After being treated in the hospital and recovering physically and mentally, Violet starts a new life by working at CH Postal Services. Violet decides to work as an Auto Memory Doll. In this new role, she brings change to life and finds her lost self after the war.

3. HAIKYU!!

Rating 8.4 Myanimelist
Judul lain Haikyuu!!
Episode 25 episode
Durasi 24 minutes
Tayang Crunchyroll, Netflix

Continuing, there is an anime about self-development titled HAIKYU!!. It tells the story of Shouyou Hinata, a small-bodied man who aspires to become a volleyball player after being inspired by a genius volleyball player who has a small body and is nicknamed the 'Little Giant'.

Hinata starts a volleyball club in his middle school and participates in a championship, but is defeated by the 'King of the Court', Tobio Kageyama. Determined to defeat Kageyama, Hinata enters Karasuno High School and discovers that Kageyama also attends there. Although initially rivals, they eventually work together to make Karasuno the best in Japan.

4. MARCH COMES IN LIKE A LION

Rating 8.3 Myanimelist
Judul lain 3-gatsu no Lion
Episode 22 episode
Durasi 25 menit
Tayang Crunchyroll, Prime Video

Dibalut dengan kisah mental health, anime MARCH COMES IN LIKE A LION ini jadi anime tentang pengembangan diri yang sangat memotivasi. Anime ini mengikuti perjalanan sosok Rei Kiriyama, seorang pemain shogi profesional yang meraih status elit pada usia muda.

Untuk menghindari tekanan dan konflik di rumah, Rei pindah ke Tokyo. Di sana, dia bertemu dengan keluarga Kawamoto yang hangat. Pertemuan ini membantu Rei mengatasi kesepian dan trauma masa lalunya, memberinya dukungan emosional yang sangat ia butuhkan.

5. FOOD WARS

Rating 8.1 Myanimelist
Judul lain Food Wars! Shokugeki no Soma
Episode 24 episode
Durasi 25 menit
Tayang Crunchyroll, Netflix, Apple TV, Hulu, Prime Video

Anime FOOD WARS is also an anime about self-development that is suitable for you in pursuing your dreams. This anime tells the story of Souma Yukihira, a sous chef in his father's restaurant. He dreams of surpassing his father's skills.

When his father closes the restaurant to go to New York, Souma enrolls at Tootsuki Culinary Academy, which only accepts 10 percent of its students. There, he is faced with fierce competition. He must learn in a challenging environment to achieve his dream.

6. NODAME CANTABILE

Rating 8.2 Myanimelist
Judul lain Nodame Cantabile
Episode 23 episode
Durasi 22 menit
Tayang Crunchyroll, Netflix

Punya latar belakang musik, anime tentang pengembangan diri berjudul NODAME CANTABILE ini sayang untuk kalian lewatkan. Berkisah tentang Shinichi Chiaki, musisi berbakat yang bermimpi bermain di Eropa. Namun, keterikatannya pada Jepang membuatnya terjebak di sana.

Di universitas musik, ia bertemu dengan Megumi Noda, atau Nodame, yang bertolak belakang dengan penampilannya yang tidak terawat, tetapi memiliki bakat piano menakjubkan. Meskipun awalnya kagum dengan bakat musik Nodame, Chiaki kemudian jatuh cinta padanya.

7. BLUE PERIOD

Rating 7.8 Myanimelist
Judul lain Blue Period
Episode 12 episode
Durasi 23 menit
Tayang Crunchyroll, Netflix

Rekomendasi anime tentang pengembangan diri berikutnya ada anime BLUE PERIOD. Yatora Yaguchi, siswa SMA yang merasa hampa meski sukses secara akademis. Ketika menemukan bakat dalam melukis, dia memutuskan untuk mendaftar di Universitas Seni Tokyo yang kompetitif.

Namun, dia harus berhadapan dengan tantangan berat, seperti persaingan dengan rekan-rekan yang berbakat, kurangnya pemahaman seni, dan penolakan orang tua. Dalam perjalanan ini, Yatora harus membuktikan bahwa dia dapat melampaui ketidakpastian dan mencapai mimpinya.

8. HAJIME NO IPPO

Rating 8.7 Myanimelist
Judul lain Fighting Spirit
Episode 75 episode
Durasi 23 menit
Tayang Crunchyroll, Netflix

Dan anime tentang pengembangan diri lainnya ada anime berjudul HAJIME NO IPPO. Berkisah tentang Ippo Makunouchi, seorang remaja yang bekerja keras di bisnis keluarganya, secara tak terduga masuk ke dunia tinju setelah diselamatkan oleh petinju Mamoru Takamura.

Dibimbing oleh Takamura, Ippo menemukan bakat alaminya saat bertarung melawan Ichirou Miyata, yang merupakan rivalnya. Dengan dukungan dari pelatihnya, Genji Kamogawa, Ippo terus maju dalam karir tinjunya, menghadapi lawan-lawan yang semakin tangguh.

Itulah beberapa anime tentang pengembangan diri yang bisa kalian tonton. Anime tentang pengembangan diri ini mengajarkan kita pentingnya ketekunan dan keberanian, menginspirasi penonton untuk terus berjuang mencapai impian.

(kpl/dhm)

Disclaimer: This translation from Bahasa Indonesia to English has been generated by Artificial Intelligence.
Swipe Up Next Article

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP